KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Rancamaya Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar menghadiri kegiatan pelepasan Paud SPS Permata Bunda di kampung Cikobak RT 03 RW 04 Kelurahan Rancamaya, Selasa 6 Juni 2023.

Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar senantiasa jajarannya bersinergi dengan unsur sekolah guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak kita inginkan.

“Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan para orang tua dan para dapat memberikan informasi kepada Bhabinkamtibmas guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak kita inginkan,” ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati, Selasa (6/6/2023).

Pelaksanaan kegiatan pelepasan Paud SPS Permata Bunda ini di hadir Bhabinkamtibmas Kelurahan Rancamaya Aiptu Idi Rosidi, Kepala Sekolah Siti Mujenah. Spd.

Humas Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar